Badan Sensor (Tiongkok kuno)

Badan Sensor (Tiongkok kuno)
Pra-Ming
Hanzi tradisional: 御史臺
Hanzi sederhana: 御史台
Makna literal: Serambi Kekaisaran
Alih aksara
Mandarin
- Hanyu Pinyin: Yùshǐ Tái
- Wade-Giles: 4-shih3 t'ai2
Nama Vietnam
Quốc ngữ: Đô sát viện

Badan Sensor merupakan lembaga pengawas tingkat tinggi di Tiongkok kuno, pertama kali dibentuk selama Dinasti Qin (221–207 SM).

Badan ini menjadi agen yang sangat efektif selama Dinasti Yuan Mongol (1271–1368). Selama Dinasti Ming (1368–1644), Badan Sensor merupakan cabang dari birokrasi terpusat, sejajar dengan enam Kementerian dan lima Komisi Militer Utama yang bertanggung jawab langsung kepada kaisar.[1] Pemantau sensor menjadi "mata dan telinga" kaisar untuk memeriksa administrator di setiap tingkat guna mencegah korupsi dan penyimpangan, hal umum yang terjadi pada periode itu. Kisah-kisah populer menceritakan tentang pekerjaan Badan Sensor yang benar yaitu mengungkapkan korupsi tetapi ada juga Badan Sensor yang menerima suap. Secara umum, Badan Sensor ditakuti dan tidak disukai serta harus bergerak terus-menerus dalam menjalankan tugasnya.

Referensi

  1. ^ Hucker (1958), hlm. 49


  • l
  • b
  • s